Hoaks Penipuan Paling Banyak Ditemukan Sepanjang Tahun 2024
METROJATENG.COM, JAKARTA - Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) telah mengidentifikasi serta mengklarifikasi sebanyak 1.923 konten hoaks, berita bohong dan informasi palsu sepanjang tahun 2024. Dari jumlah tersebut, paling banyak…