Program Pemutihan Pajak Kendaraan di Jateng Disambut Antusias, Ada yang Menunggak Hingga 10 Tahun
METROJATENG.COM, SEMARANG – Antusiasme warga Jawa Tengah memanfaatkan program pemutihan pajak kendaraan bermotor terlihat jelas saat Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi melakukan inspeksi mendadak di Kantor Samsat Banyumanik II, Kamis pagi…