Sukseskan Pemilu 2024, Muhammadiyah Jateng Ajak Masyarakat Berpolitik Santun dan Beradab Mulai…
METROJATENG.COM, SEMARANG - Menghadapi Pemilu 2024, PW Muhammadiyah Jawa Tengah mengajak seluruh elemen masyarakat untuk berpolitik dengan santun dan beradab. Ini penting agar Pemilu dapat berlangsung dengan sukses dan aman.…