Membuat Pembakaran Pengusir Nyamuk, Malah Rumah yang Terbakar
METROJATENG.COM, WONOGIRI – Gara-gara membuat pembakaran untuk mengusir nyamuk, dapur rumah tinggal milik Lasiman (58), warga Patuk Kidul RT.02 RW.05 Baturetno, Kabupaten Wonogiri ludes terbakar, pada Senin (30/12/2024) malam, sekitar…