Ada Puluhan Ribu Lowongan Kerja di Naker Fest 2024
METROJATENG.COM, SEMARANG – Ada puluhan ribu lowongan pekerjaan di event Naker Fest 2024 yang digelar di Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BBPVP) Kota Semarang. Para pencari kerja bisa datang, hanya saja event ini digelar hanya dua…