Pemkot Semarang Akan Relokasi 500 PKL Barito Tahun Depan
METROJATENG.COM, SEMARANG - Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang akan merelokasi 500 Pedagang Kaki Lima (PKL) Barito Karya Mandiri tahun depan. Pembangunan untuk lokasi baru, akan dianggarkan mulai Tahun 2025.
Sekda Kota Semarang, Iswar…