Optimalkan Layanan Pelanggan, PLN Tingkatkan Keandalan Gardu Induk
METROJATENG.COM, SALATIGA- PLN UID Jateng dan DIY bakal meningkatkan keandalan Gardu Induk di wilayah UPT Salatiga. Langkah tersebut dilakukan dalam rangka mengoptimalkan layanan bagi para pelanggannya.
Untuk merealisasikan hal tersebut,…